kekurangan dan kelebihan metode diskusi lengkap dengan langkah-langkahnya || Guru Wajib Baca
Assalamualaikum Wr.Wb
Salam sejahtera Untuk
kita semua.
Dalam Kesempatan yang
sangat berbahagia ini dan semoga yang membaca blog saya selalu diberi rahmat
Oleh Allah SWT. Kali ini saya akan mambahas sebuah metode pembalajaran yang
menurut kebanyakan guru sangat efektip karna sering digunakan oleh kebanyakan
guru di Indonesia yakni metode pembelajaran dengan cara “DISKUSI” atau menurut
bahasa inggrisna adalah "Discussion”.sebelum kita lanjut ke langkah-langkah
dan bagai mana cara melaksanakan metode pembelajaran dengan cara diskusi kita
harus tahu dulu apa itu diskusi ? jadi duskusi adalah aktivitas dari sekelompok
orang atau jika disekolah sekelompok siswa yang berbicara dan mereka saling
bertukar pikiran maupun bertukar pendapat tentang sebuah topic atau
permasalahan yang mereka hadapi dan dimana setiap anak ingin mencari tahu
jawan atau penyelesaian dari segala segi dan kemampun yang kawan-kawannya
lontarkan.( Kemendikbuk :1994)
Jadi metode
pembelajaran diskusi ini adalah metode atau cara peynajian pembelajaran yang
dimana para siswa dihadapkan pada sebuah problem atau masalah yang bisa berupa
pernyataan atau lain sebagainya yang berhudungan dengan pembelajaran untuk
dibahas bersama-sama.
Selanjutka saya akan
membahas tentang kelebihan dan kekurangan metode diskusi ini karna semua metode
pasti memiliki kekurangan dan kelebihan tergantung kita bagai mana cara menyikapi
kekurangannya dan diganti supaya menjadi sebuah kelebihan, mohon diperhatikan
dengan jelas:
1. Kelebihan
a.
Dapat menumbulkan sikap menghargai
pendapat orang lain
b.
Mampu meningkatkan wawasan siswa
c. Membina supaya terbiasa bermusyawarah
untuk pemecahan suatu permasalahan baik itu dilingkunagn sekolah atau
dilingkungan masayarakatnya sendiri.
d. Ini yang paling membantu sekali yakni
mampu merangsang kreativitas siswa dalam membentuk sebuah ide, gagasan perkarsa
dan bagaimana cara menyanpaikan sebuah ide kepada orang lai.
2. Kekurangan
dari sebuah metode pembelajaran Diskusi
a.
Dalam sebuah forum diskusi tidak
bisadipungkiri jika ketika sebuah diskusi berlangsung pasti akan ada pembicara
yang menyimpang ini tentunya pasti akan memkan waktu yang cukup lama.
b.
Metode diskusi ini tidak dapat dikapai
dengan kelompok yang besar minimal 4 orang maksimal 10 orang.
c.
Biasanya metode diskusi dikuasai hanya
oleh orang-orang yang suka berbicara atau ingin menonjolkan diri sengankan
orang lain yang kurang bicara tidak kebagian.
3. Langkah-langkah
menggunakan metode diskusi
a.
Persiapan kelas
b.
Memilih dan selanjutnya menetapkan tema
yang akan dibahas
c.
Mencari sumber yang akan dibahas.
d.
Membuat komposisi atau struktur komikasi
pada kelompok
e.
Menentukan pemimpin diskusi
f.
Memuat kelompok
g.
Menentukan ketua kelokpok
h.
Siswa mulai berdiskusi dengan kelompok
masing-masing
i.
Setiap ketua memperesntasikannya didepan
kelompok lain atau menyetorakan hasil diskusi kepada guru
j.
Siswa mecatat hasul diskusi
I
think enough, that all thank for attention don’t forget follow me in :
Fb
: @cecep setiawan / @tribun education\
Google
+ : cecep dosen
Comments
Post a Comment